Minggu, 26 Januari 2014

untitle

yaa..
mungkin saya terlalu muda , terlalu dini , terlalu kecil untuk apa yang telah kau lakukan sebelum aku tergabung , menyatu , mengalir bersama .
tapi, bisa saja , siap saja jika kau mau mengadu ukur garammu dengan garamku . memang tak kalah banyak. tapi ketahuilah ..garam itu asin bukan pahit .
garam itu kering bukan basah .

walau aku baru seumur jagung bagimu , tapi boleh diadu pengalaman hidup . kita sesama perantau . walau aku tak menyebrang pulau tapi aku jauh dari dekapan ayah dan ibu /
aku pernah merasakan kelaparan . aku pernah merasakan menggil dikamar kos sendiri beralas tikar lusuh tanpa stok makan ..

satu hal yang kau lupa , dan itu masih jadi pegangan hidup untuk bisa tersenyum MENANG dihadapanmu .aku membangun semua sampai sekarang begini dari bawah , leseh seleseh lesehnya . rendah serendah rendahnya , dicaci , dimaki , direndahkan ,. dipandang sebelah mata , dianggap tak ada , tak pernah didengar , semua sudah pernah aku rasakan ,kau bilang kau yang paling sengsara , yang paling merana .pikir lagi !! setiap menit selalu masalah yang sama yang kau keluhkan , mana rasa syukurmu atas semua kenikmatan yang Dia berikan padamu , yang harusnya kau merasa bangga karena diberi LEBIH dari yang kau butuhkan .
bukan malah menginjak orang bawah yang membutuhkan pertolonganmu .
#senyumsinis

aku terbiasa hidup sederhana bukan dengan payung mewah harta orang tua .
tapi orang tua saya memupuk KESEDERHANAAN dan kekayaan hati dari dini ,,
hanya mereka pembakar semangatku .
hanya kepada mereka kubaktikan tenaga dan ilmu yang kupunya .


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Crush (Drama China - 2021)

  Nihaoo..!! Yep, kalo ada sapaan diatas berarti   yang bakal aku bahas adalah tentang perdramachinaan. Hari ini aku mau bahas drama yan...